
IDENTIFIKASI HUKUM PATEN, MERK, DAN HAK CIPTA DI INDONESIA
Berisi materi animasi yang menjelaskan tentang peran HAKI, menjelaskan tentang hak paten, menjelaskan tentang hak merk, menjelaskan tentang hak cipta. Setelah mempelajari bab ini, diharapkan siswa dapat mengidentifikasi hukum paten, hukum merk, dan hukum hak cipta Indonesia, mengetahui peranan HAKI di Indonesia, mendeskripsikan hak paten, rahasia dagang, hak merk, dan hak cipta, menyebutkan karya-karya yang dilindungi oleh Undang-Undang Hak Paten, Hak Merk, dan Hak Cipta, menjelaskan sanksi-sanksi hukum bagi yang melanggar UU HAKI.
selengkapnya